Wednesday, 25 January 2012

Cara Memasang Contact Form di Blog | Halaman Kontak

Cara Memasang Contact Form  di Blog | Halaman Kontak
Cara Memasang Contact Form di Blog | Halaman Kontak sebelumnya pada posting Cara Membuat Contact Form dengan Google Docs | Halaman Kontak telah di bahas cara membuat contact form namun belum sempat dijabarkan bagaimana Cara Memasang Contact Form di Blog | Halaman Kontak tersebut di halaman khusus yaitu halaman kontak seperti yang ada pada blog Rina As.

Bagi sahabat blogger yang berkeinginan Memasang Contact Form di Blog namun menemui sedikit kendala bagaimana cara memasang script contact form yang telah kita dapatkan ke dalam halaman kontak, silahkan simak posting ini..

Berikut cara memasang script contact form di halaman kontak pada blog :
A. Cara Membuat Halaman Kontak Bila sahabat blogger berencana meletakkan contact form di sebuah halaman blog, hal pertama yang harus kita lakukan adalah membuat halaman khusus untuk mensematkan script contact form tersebut. Untuk blogspot / blogger.com kita akan menggunakan halaman laman sebagai tempat memasang script contact form agar terkesan lebih bonafit. Berikut langkah pembuatannya :

1. Pertama yang harus kita lakukan adalah login di blogger.com


2. Setelah kita berhasil login maka kita akan di arahkan pada halaman dasbor blog. Kita klik Edit Entri bila ingin menaruh script tersebut di halaman laman.

Cara Memasang Contact Form  di Blog | Halaman Kontak
3. Masuk di halaman selanjutnya yaitu halaman Edit Entri, kita klik link Edit Laman seperti gambar di bawah ini.

Cara Memasang Contact Form  di Blog | Halaman Kontak
4. Selanjutnya kita akan dibawa masuk ke dalam halaman Laman, klik tombol Laman Baru untuk membuat halaman laman yang baru.


Cara Memasang Contact Form  di Blog | Halaman Kontak
5. Nah, pada tahap ke-5 ini sebelum kita menaruh script di halaman laman, terlebih dulu kita pastikan setting posting laman tersebut berupa Edit HTML agar bisa memparse script dari contact form. Jangan lupa untuk mengisi Judul Laman tersebut misalnya Contact us.

Cara Memasang Contact Form  di Blog | Halaman Kontak
6. Setelah langkah nomor 5 kita lakukan, baru script contact form dapat kita paste di dalam posting laman.

7. Kemudian klik tombol Tayangkan Laman.

8. Terakhir pilih opsi Tidak Ada Gadget dan klik tombol Simpan dan Terbitkan.


Cara Memasang Contact Form  di Blog | Halaman Kontak
B. Cara Memasang Url Contact Form dalam Navigasi Blog Setelah kita berhasil membuat halaman kontak, tentunya kita ingin menampilkannya di dalam blog terutama pada navigasi blog agar mudah terlihat oleh pengunjung kita. Berikut langkahnya :

1. Kita harus masuk pada Dasbor blog kemudian kita klik menu Rancangan.

Cara Memasang Widget di Blogspot | Blogger
2. Pada halaman Tambah dan Susunan Elemen, klik menu Edit HTML.

3. Masuk di halaman Edit Template, jangan lupa centang Expand Template Widget lalu masukkan url halaman kontak yang telah kita buat tersebut pada navigasi blog. Biasanya, sebagian besar blogger memilih menu horizontal blog sebagai tempat memasang link kontak dengan harapan agar lebih mudah ditemukan pengunjung.


Cara Memasang Contact Form  di Blog | Halaman Kontak
4. Terakhir klik tombol Simpan Template.

Note : Bagi sahabat blogger yang tidak ingin repot membuat halaman kontak pada bagian A di atas, pada bagian B langkah nomor 3 silahkan isikan langsung url spreadsheets google docs contohnya https://spreadsheets.google.com/spreadsheet/embeddedform?formkey=dFBILUQ4NWZXTEUta2NCRjBUQWRZVmc6MQ ke dalam navigasi blog.

Semoga ulasan tentang Cara Memasang Contact Form di blog | Halaman Kontak bisa bermanfaat...


sumber :http://rina-as.blogspot.com


Rating:5

Related posts

0 comments:

Post a Comment